Sabtu, 08 Februari 2020

Jadilah Kontributor NU Online



1. Apa itu kontributor ?

Kontributor NU Online adalah mereka yang memiliki minat untuk menulis atau berbagi informasi seputar informasi diwilayahnay, baik berupa kegiatan, profile pesantren, kehidupan masyarakat dan sebagainya.

2. Dikirim kemana ?

Kirim tulisan (kalau ada sertakan gambar/foto) ke email NU Online yaitu redaksi@nu.or.id . Sertakan Identitas diri.

3. Apa tulisan harus berupa tulisan baku?

Tidak harus. Kalian tidak mesti mengirim berupa tulisan baku, yang terpenting kalian memberikan info kepada NU Online, baik berupa tulisan baku maupun masih berupa bahan mentah.

Di NU Online sudah ada tim redakturnya yang akan mengolah berita/tulisan yang kalian kirim.

4. Apa Keuntungannya?

Tulisan kalian bisa dibaca semua warga Nahdliyyin, bahkan seluruh Indonesia.

Tulisan kalian juga akan memberikan gambaran bahwa kegiatan di lingkungan kalian aktif, tidak vakum.

TUNGGU APA LAGI, KIRIM SEGERA KE REDAKSI.NU.OR.ID

_
Dipostkan oleh admin
(bukan ajakan resmi dari NU Online, hanya inisiatif sendiri)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Survei Terbaru : Tingkat Literasi Indonesia di Dunia Rendah

Indonesia menempati ranking ke 62 dari 70 negara berkaitan dengan tingkat literasi, atau berada 10 negara terbawah yang memiliki tingkat li...